Survei Asa Pemberantas Korupsi di Indonesia

Peneliti Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA, Ikrama Masloman (kanan) didampingi moderator Farhan Dailamy memaparkan hasil Intervensi dan survei nasional bertema “Berharap Prabowo Menjadi Bapak Pemberantas Korupsi di Indonesia” di Jakarta, SeninĀ  (17/3/2025). LSI menyebut Prabowo akan berhasil membawa Indonesia menjadi negara maju, Apabila berhasil Meningkatkan Indeks Tata Kelola Pemerintahan (GGI) dari 53,17 ke 70,00. Lebih lanjut, pendiri LSI, Denny JA mengatakan, hanya Singapura, negara Asia yang masuk 10 besar dunia dengan GGI di posisi 87,23. Selebihnya 9 negara lain yang nilai GGI nya berada di 10 besar adalah negara negara Eropa. MI/Usman Iskandar

Cek Artikel:  Galeri ISA Art and Design Gelar Pameran URBAN PULSE: Spectrum of Contemporary Art in Singapore bermitra dengan UOB Indonesia dan Kedutaan Besar Singapura

Mungkin Anda Menyukai