Miangas, Pulau Paling Utara di Perbatasan Indonesia-Filipina

Miangas, Pulau Paling Utara di Perbatasan Indonesia-Filipina
Pulau Miangas, Sulawesi Utara.(Ist/Kemenkominfo)

Miangas adalah pulau terluar yang terletak paling utara dekat perbatasan antara Indonesia dan Filipina. Pulau yang merupakan bagiann dari wilayah Provinsi Sulawesi utara memiliki luas 3,15 km persegi. Jumlah populasi Pulau Miangas 678 jiwa dan mayoritas penduduknya etnik Bangsa Talaud.

Cek Artikel:  Hasil Pendataan Keluarga 2021

Mungkin Anda Menyukai