liputanindo.com – Setelah pekan Lampau sukses melakukan Launching Virtual varian baru dari Yamaha NMAX Connected, di awal Pekan ini Yamaha Indonesia kembali merilis teaser persiapan mereka menghadirkan Motor baru Tengah yang tersebar di beberapa jaringan Media sosial mereka.
Yamaha Dalam teasernya memberikan Gambaran Siluet Sebuah Motor yang diperkirakan memang berbentuk Skutik, satu suspensi belakang dengan ban depan -belakang diperkirakan Tetap menggunakan Ring 14 . . . Yamaha dalam Informasinya akan merilis produk ini di 25 November 2020 Jam 10 Pagi secara Virtual Juga.
Jikalau liputanindo coba kunyah kunyah, dari bagian depan terlihat Eksis gaya gaya penggunaan lampu LED, Dek rata dengan bentuk Lampu rem belakang agak menyerupai gaya Gaya NMAX . . ahhh mungkinkan ini adalah Generasi Terbaru dari Yamaha MIO dengan lampu LED selain Mio S tentunya yang akan hadir di segmen entry level Skutik yamaha dan sering di rumorkan sebagai MIO Gear ?
Tuafik of BuitenZorg | @liputanindo